skip to main | skip to sidebar

Ways of Victory. All You Need About History

Find the missing pieces of world history.

  • Entries (RSS)
  • Comments (RSS)
  • Home
  • About Us
  • Archives
  • Contact Us

Saturday, January 7, 2012

Samkok, Cerita Sejarah atau Fiksi?

Diposkan oleh/ posted by Taufiek Dida at 11:41 PM
San Guo Yan yi atau Samkok merupakan novel yang menceritakan tentang runtuhnya Dinasti Han Barat yang ada sejak tahun 87 SM hingga 220 M. Dalam novel ini terdapat banyak sekali cerita mengenai keadaan China pada masa itu. Tuan-tuan tanah saling berebut kekuasaan baik di setiap provinsi, negara bagian, atau bahkan di istana kaisar sendiri. Banyak media modern yang "menghidupkan" kembali cerita lama itu. Seperti contohnya game "Dynasty Warriors" buatan KOEI yang mengambil latar kekacauan dan perang saudara di masa itu.Tapi apakah anda tahu bahwa sebagian cerita yang ada di novel karangan Luo Guanzhong ini merupakan fiksi ataupun tidak terbukti ada? Seperti "Sumpah di Kebun Persik" yang dilakukan Liu Bei, Guan Yu. dan Zhang Fei tidak terdapat di "Catatan Tiga Negara" (Luo Guanzhong menulis novel ini berdasarkan Catatan Tiga Negara) karangan Chen Shou. Beberapa hal yang yang dianggap tidak pernah terjadi antara lain:
1. Sumpah di Kebun Persik
2. Zhang Fei memukuli inspektur kekaisaran
3. Cao Cao memberikan pedang pusaka
4. Chen Gong menangkap lalu membebaskan Cao Cao
5. Guan Yu membunuh Hua Xiong (karena sebenarnya dilakukan Sun Jian)
6. Pertempuran Gerbang Hu Lao
7. Hubungan Lu Bu dengan Diao Chan
8. 3 persyaratan Guan Yu kepada Cao Cao
9. Guan Yu membunuh Yan Liang dan Wen Chou
10. Guan Yu melewati 5 gerbang dan membunuh 6 jenderal
11. Strategi Guo Jia menduduki Liao Dong mengejar Yuan bersaudara
12. Guan Yu membunuh Cai Yang di Gu Cheng
13. 3 kunjungan ke gubuk Zhuge Liang
14. Kematian Pang Tong
15. Taktik kota kosong Zhuge Liang
 Dan masih banyak lagi lainnya, untuk lebih detail silakan search di Google.
Email This BlogThis! Share to X Share to Facebook

0 comments:

Post a Comment

Newer Post Older Post Home
Subscribe to: Post Comments (Atom)

Sponsored

  • banners
  • banners
  • banners
  • banners
Follow @DidaTaufiek

Search...

Blog Archive

  • ►  2014 (2)
    • ►  February (2)
  • ▼  2012 (10)
    • ►  August (1)
    • ►  May (1)
    • ►  April (1)
    • ►  March (1)
    • ►  February (2)
    • ▼  January (4)
      • Kejatuhan Konstantinopel
      • Fakta Dibalik Perang Salib
      • Samkok, Cerita Sejarah atau Fiksi?
      • My First Post

Followers

Total Pageviews

Powered by Blogger.

Entri Populer

  • Adolf Hitler
     sumber gambar: Wikipedia Adolf  Hitler. Setelah mendengar namanya, apa yang pertama kali terlintas di pikiran Anda? Kejam? Nazi? Perang Du...
  • Majapahit, dari Masa Awal, Kejayaan, Hingga Keruntuhannya. Part 1
    Majapahit adalah kerajaan bercorak Hindu yang berpusat di Jawa Timur, sekitar Trowulan, Mojokerto yang lahir pada tahun 1293 dan runtuh se...

Contributors

  • Taufiek Dida
  • Unknown

Histats

hit tracker

Blog Archive

  • ►  2014 (2)
    • ►  February (2)
  • ▼  2012 (10)
    • ►  August (1)
    • ►  May (1)
    • ►  April (1)
    • ►  March (1)
    • ►  February (2)
    • ▼  January (4)
      • Kejatuhan Konstantinopel
      • Fakta Dibalik Perang Salib
      • Samkok, Cerita Sejarah atau Fiksi?
      • My First Post

Flag Counter

free counters

Feedjit

English French German Spain Italian Dutch

Russian Brazil Japanese Korean Arabic Chinese Simplified
Translate Widget by Google
 

© 2010 My Web Blog
designed by DT Website Templates | Bloggerized by Agus Ramadhani | Zoomtemplate.com